PAREPARE, PIJARNEWS.COM — Puluhan warga berendam dan berenang di Pantai Senggol, Kota Parepare, Sabtu (11/9/2021).
Warga mulai berdatangan di lokasi tersebut sejak pukul 6.00 wita. Biasanya ada yang bertahan hingga pukul 10.00 wita.
Usai olahraga renang, umumnya warga menikmati makanan dan minuman yang dijual pedagang di area Pantai Senggol. (*)
Foto dan Naskah : Alfiansyah Anwar